Satuan Pendidikan : SMA AL Azhar 3 Bandar Lampung
Kelas / Fase : XI (Sebelas) - F
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Pertemuan : Ke-12
B. KOMPETENSI AWAL
Lihat di rubrik “Tadabbur”.
Di rubrik itu,
guru membimbing peserta didik, agar mengamati 4 gambar atau ilustrasi! Lalu
peserta didik memberi tanggapan yang dikaitkan dengan materi ajar yang
dipelajari, yakni: Menebarkan Islam dengan Santun dan Damai Melalui Dakwah,
Khutbah, dan Tabl.ig
PROFIL PELAJAR
PANCASILA
Beriman, bertakwa kepada Tuhan yag maha Esa, bergotong
royong, bernalar kritis, kreatif, inovatif, mandiri, berkebhinekaan global
TUJUAN. PEMBELAJARAN
·
Perlunya menjadi
Duta Islam yang damai.
·
Mendefinisikan
pengertian, dalil perlunya, serta adab perlunya dakwah
· Menjelaskan tujuan dan sasaran, serta syarat dan metode dakwah
Menjelaskan metode Al-Qur’an dalam menyajikan materi, metode, manajemen, dan stretegi dakwah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar