Kamis, 21 Oktober 2021

11 IPA 5 DAN 11 IPS 2

 Syaja’ah (berani membela kebenaran)

 

 

Sekolah                              : SMA AL-AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG.

Mata Pelajaran                   : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

Kelas/Semester                  : XI / Ganjil

Materi Pokok                     Syaja’ah (berani membela kebenaran)

Alokasi Waktu                   : 4 Minggu x 3 Jam Pelajaran @45 Menit

 

A.     Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar

Indikator

1.5      Meyakini bahwa Islam mengharus-kan umatnya untuk memiliki sifat syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran

·      Meyakini bahwa Islam mengharus-kan umatnya untuk memiliki sifat syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran

2.5      Menunjukkan sikap syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran

·      Menunjukkan sikap syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran

3.5      Menganalisis makna syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam kehidupan sehari-hari

·      Mengidentifikasi gambar, peristiwa, atau fenomena alam terkait dengan Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·      Memahami dalil-dalil tentang Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·      Menganalisis hikmah dan manfaat dari sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·      Menganalisis makna Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·      Menganalisis ciri-ciri orang yang memiliki sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·      Mengidentifikasi tanda-tanda orang yang memiliki sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·      Mengidentifikasi dalil-dali yang berkaitan dengan Syaja’ah (berani membela kebenaran)..

·      Mengidentifikasi hikmah dan manfaat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·      Menyimpulkan hikmah dan manfaat sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

4.5      Menyajikan kaitan antara syaja’ah (berani membela kebenaran) dengan upaya mewujudkan kejujuran dalam kehidupan sehari-hari

·      Menyajikan paparan tentang makna, dalil, dan contoh sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·      Menyajikan paparan tentang hikmah dan manfaat dari sifat hikmah dan manfaat sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

 

 

                    

B.     Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:

·       Meyakini bahwa Islam mengharus-kan umatnya untuk memiliki sifat syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran

·       Menunjukkan sikap syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran

·       Mengidentifikasi gambar, peristiwa, atau fenomena alam terkait dengan Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·       Memahami dalil-dalil tentang Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·       Menganalisis hikmah dan manfaat dari sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·       Menganalisis makna Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·       Menganalisis ciri-ciri orang yang memiliki sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·       Mengidentifikasi tanda-tanda orang yang memiliki sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·       Mengidentifikasi dalil-dali yang berkaitan dengan Syaja’ah (berani membela kebenaran)..

·       Mengidentifikasi hikmah dan manfaat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·       Menyimpulkan hikmah dan manfaat sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·       Menyajikan paparan tentang makna, dalil, dan contoh sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

·       Menyajikan paparan tentang hikmah dan manfaat dari sifat hikmah dan manfaat sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran).

 

PERTEMUAN KE-2

BENTUK,SUMBER DAN HIKMAH SYAJA’AH (berani membela kebenaran)

A.     Bentuk-bentuk  Sikap Syaja’ah

Kebeanian tidak hanya ditunjukkan dalam peperangan dalam rangka menegakkan agama Allah tetapi juga dalam berbagai aspek kehidupan . Berikut ini beberapa bentuk keberanian atau syaja’ah:

1.      Berani bejuang di jalan Allah(Jiha fi Sabilillah)

Seorang Mulim haruslah berani berjuang di jalan Allah membela kebenaran, Perintah berjuang di jalan Allah tedapat dalam Q.S Al-Anfal ayat 15-16.

2.      Keberanian Beprilku jujur (As-Sidq)

Jujur artinya adanya keselaraasan antara beita dan keytaan yang ada .

3.      Keberanian mengakui kesalahan

4.      Keberanian untuk mengendalikan diri

5.      Keberanian untuk menghadapi cobaan

B.     Sumber-Sumber Sikap Syaja’ah

1.      Rasa Takut Kepaa Allah

2.      Lebih mencintai Akhirat daripaa dunia

3.      Tidak Takut mati

4.      Tidak Ragu-ragu

5.      Tidak menomorsatukan kekuatan materi

6.      Tawakal dan yakin akan pertolongan Allah

7.      Hasil pendidikan dan latihan

 

C.     Hikmah Syaja’ah (berani membela kebenaran)

Keberanian dalam menghadapi cobaan yang ada di dunia merupakan hal yang patut di perjuangkan. Dengan seseorang menegakkan sikap syaja’ah ini bisa memberikan keuntungan sendiri dalam hidupnya. Dari sikap syajaah itu juga seseorang bisa mengambil hikmah, berikut hikmah-hikmah dari syaja’ah :

1.      Timbulnya sikap untuk maju, keberanian merupakan sebuah sikap yang perlu diterapkan dalam keadaan tertentu yang bisa membuat kita hidup lebih maju.

2.      Mendorong sikap kreatif dan produktif, melakukan kegiatan kreativitas membutuhkan sebuah keberanian untuk melakukan sehingga ide kreatif tersebut dapat berbuah hasil yang baik.

3.      Dengan menerapkan sikap syaja'ah atau berani maka dalam hidupnya akan timbul ketentraman.

4.      Mendapatkan kemudahan dalam hidup.

5.      Selamat dari azab dan bahaya.

6.      Membawa kepada kebaikan, dan kebaikan akan menuntun kita ke surga.

7.       Dicintai oleh Allah Swt. dan Rasul-Nya

8.      Menjaga diri dari nafsu amarah yang menjemuskan kepada pebuatan jahat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar